Teknologi Tren Masa Kini

Teknologi Tren Masa Kini
Tidak dapat dipungkiri, teknologi menjadi bagian yang tidak dapat dilepaskan dari hidup manusia modern saat ini. Mulai dari bangun tidur hingga tidur kembali, semua aspek kehidupan telah menggunakan teknologi mutakhir.

Revolusi dalam teknologi telekomunikasi bahkan telah mengubah kehidupan sosial masyarakat. Teknologi telah mengubah paradigma sosial masyarakat dunia, menjadi mengglobal tanpa sekat, mudah terkoneksi sekaligus terinteraksi tetapi tidak secara primer karena interaksinya melalui sosial media.

Mendekatkan yang jauh dan mengubah diskusi yang biasa secara tatap muka kini lebih sering dalam ocehan group sosial media.

Kemudahan di segala lini ini semakin memudahkan manusia dalam mengoneksi perangkat canggih dalam penggunaan keseharian. Teknologi mutakhir yang menjadi tren di tahun ini antara lain;

Robot, semakin banyak perusahaan yang mampu menciptakan dan meluncurkan produk robotnya ke pasaran dengan berbagai macam model, robot yang diklaim mampu membantu dan menggantikan manusia ini cukup unik karena target pasarnya beraneka ragam tidak hanya untuk membantu di rumah tangga namun menyasar dunia periklanan di pusat-pusat perbelanjaan.

Data, bank data dalam jumlah tak terbats menjadi tren tersendiri karena masa kini data yang tersimpan secara aman sangat berharga.

Nano teknologi, sebelumnya hanya sebuah angan-angan dan bagian dari fiksi film-film sains-fiction, namun kini teknologi nano telah dinikmati di berbagai bidang misalnya bidang konstruksi dan kesehatan.

Uang elektronik dan dompet digital, memudahkan kita untuk bertransaksi kapan sja dimana saja tanpa ATM hanya dengan telepon anda. Layanan dompet digital ini telah ada di beberapa provider ternama di Indonesia.

Layar fleksiblel, dengan layar yang fleksiblel bentuk smartphone menjadi beragam dan dapat di aplikasikan pada alat rumah tangga lainnya seperti kulkas

Wireless charging, mengisi daya secara portable memudahkan pengisian daya handphone tanpa kabel.

Teknologi mutakhir yang semakin berevolusi tidak lagi berevolusi, dalam terapannya semakin menyentuh berbagai segi tidak hanya melulu komunikasi namun juga transportasi, kesehatan berdampak pada pendidikan dan bidang lainnya. Satu saja gunakan secara bijak dan mampu memahami plus minus dari perangkat mutakhir yang di gunakan.

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.